
Bantul – The Young Guardian U18 akhirnya mengalahkan PSIS dengan skor tipis 1-0 dan menjadikan Juara EPA Liga 1 U18 2019 di stadion Sultan Agung Bantul, Senin (25/11).
Gol yang diciptakan satu-satunya oleh Galih di menit 75 melenyapkan mimpi PSIS menjadi juara.
Target utama management Bhayangkara FC tahun ini di kompetisi U16, U18 dan U20 terbilang sukses.
“Luar biasa Bhayangkara FC U18 dan selamat atas kemenangan dan juara EPA Liga U18 2019. Semoga ditahun berikutnya menjadi yang terbaik juga,” ujar AKBP Sumardji, saat di hubungi oleh media Bhayangkara FC.
The Young Guardian U18 bermain bagus dan pemain selalu disiplin, konsentrasi di lini pertahanan dan strategi yang diterapkan dan berhasil.
“Alhamdulillah kita juara, target utama sudah kami rebut dan akhirnya kerja keras pemain membuahkan gol dan champion,” ujar Dwi Priyo, Manager Bhayangkara FC U18.
Selain itu Bhayangkara FC U18 juga mendapatkan Tim Fairplay dan Coach Dwi Priyo dinobatkan sebagai pelatih terbaik di EPA Liga 1 U18 2019. (mak)

Official Youtube
-
HIGHLIGHTS BHAYANGKARA FC VS PERSELA LAMONGAN LEG 2 | BABAK 8 BESAR PEGADAIAN LIGA 2 2024/2025
-
POST MATCH PRESCON VS PERSELA HOME | BABAK 8 BESAR PEGADAIAN LIGA 2 2024 2025
-
pre match vs persela home
-
Highlights Persela Lamongan VS Bhayangkara FC | Babak 8 besar Pegadaian Liga 2 2024/2025
-
Postmatch Pres Conference VS Persela Lamongan | Babak 8 besar Pegadaian Liga 2 2024/2025
-
PRE MATCH PRESCON VS PERSELA LAMONGAN | BABAK 8 BESAR PEGADAIAN LIGA 2 2024/2025
-
POST MATCH PRESCON VS PSKC |BABAK 8 BESAR PEGADAIAN LIGA 2 2024/2025
-
After Match Story vs PSKC | Pegadaian Liga 2 Babak 8 Beast